Hal pokok yang harus selalu terjaga dalam hati seorang da'i saat menjalankan misi dakwahnya adalah mengharapkan rida Allah Swt. Namun demikian, pencapaian diri ke maqam radhiyah mardhiyah dengan mediator dakwah harus melalui beberapa proses. Untuk meraih rida Allah dalam